Edukasi Energi Terbarukan: Mahasiswa KKN Undip Sosialisasikan Pemanfaatan Solar PV di Desa Doyong
2025-02-10 21:08:09
57 Kali
KKN UNDIP DOYONG
Doyong, 24 Januari 2025 – Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Tim I Universitas Diponegoro (Undip) mengadakan program edukasi energi terbarukan dengan fokus pada pemanfaatan Solar Photovoltaic (Solar PV) di Desa Doyong. Kegiatan ini bertujuan untuk mengenalkan teknologi energi matahari sebagai solusi...
EDUKASI POLA HIDUP BERSIH DAN SEHAT UNTUK ANAK-ANAK DI DUSUN PUNGKRUK
2025-02-10 20:33:03
55 Kali
KKN UNDIP DOYONG
Pada hari Rabu, 29 Januari 2025, mahasiswa Program Studi Gizi dari Universitas Diponegoro (UNDIP), Nimas Maharani, yang tergabung dalam Tim 1 Kuliah Kerja Nyata (KKN) 2024/2025, mengadakan kegiatan edukasi mengenai pola hidup bersih dan sehat kepada anak-anak di Dusun Pungkruk, Desa Doyong. Kegiatan...
Mahasiswa KKN UNDIP Ajarkan Arsitektur Dasar dan Teori Warna kepada Anak-Anak Sekitar
2025-02-10 20:24:09
64 Kali
KKN UNDIP DOYONG
[Desa Doyong/Sragen], [26 Januari 2025] – Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Diponegoro (UNDIP) Prodi D4 Teknik Infrastruktur Sipil dan Perancangan Arsitektur mengadakan kegiatan edukatif dengan mengenalkan arsitektur dasar dan teori warna kepada anak-anak di wilayah tempat mereka...
Lingkungan Sehat Dimulai dari Rumah: Sosialisasi Tentang Rumah Sehat untuk Ibu Ibu PKK
2025-02-10 20:20:32
52 Kali
KKN UNDIP DOYONG
[Desa Doyong/Sragen], [21 Januari 2025] – Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Diponegoro (UNDIP) Prodi D4 Teknik Infrastruktur Sipil dan Perancangan Arsitektur mengadakan kegiatan sosialisasi tentang konsep rumah sehat kepada ibu-ibu PKK. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan...
Gizi Seimbang, Hidup Sehat: Bersama PKK Desa Doyong Menuju Generasi Berkualitas
2025-02-10 19:30:36
50 Kali
KKN UNDIP DOYONG
Dalam upaya meningkatkan kesadaran masyarakat mengenai pentingnya pola makan sehat, mahasiswa KKN Tim 1 UNDIP tahun 2024/2025 mengadakan sosialisasi konsep gizi dan prinsip gizi seimbang. Sosialisasi ini dilaksanakan bersamaan dengan kegiatan PKK di Balai Desa Doyong, Kecamatan Miri, Kabupaten Sragen...
Sosialisasi dan Pembuatan Peta Penggunaan Lahan di Desa Doyong
2025-02-10 19:21:21
67 Kali
KKN UNDIP DOYONG
Peta penggunaan lahan merupakan pemanfaatan suatu wilayah berdasarkan fungsi tertentu, seperti pertanian, permukiman, industri, kawasan konservasi, dan infrastruktur lainnya. Peta ini digunakan untuk mendukung perencanaan tata ruang, pengelolaan sumber daya alam, serta pengambilan keputusan dalam pembangunan...
Ramai Partisipasi Warga, KKN Tim II UNDIP Lakukan Pemberdayaan Masyarakat Mengenai Pencegahan Stunting
2024-08-22 10:16:30
144 Kali
SLAMET WIDODO
Sragen, 5-7 Agustus 2024 – Tim KKN UNDIP melakukan pemberdayaan sosial dengan tema “ Pencegahan Stunting” yang berisikan materi mengenai standar pernikahan yang ideal dan tanda-tanda, gejala, serta cara mengatasi apabila anak telah terkena stunting. Pemberdayaan ini dilakukan di posyandu...
Cerita Dibalik Sejarah Desa Doyong dan Keanekaragamannya
2024-08-22 10:12:38
310 Kali
SLAMET WIDODO
Desa Doyong, 15 Agustus 2024
Terungkap sudah cerita dibalik sejarah desa Doyong, Mahasiswa Ilmu Sejarah Undip, Ahmad Akmal telah berhasil mengungkap sejarah yang ada di Desa Doyong ini. Sesuai informasi yang telah dikumpulkan, Ahmad Akmal telah mengumpulkan berbagai informasi yang ada. Mulai dari perangkat...